Kerajinan Sabun dari Kerajinan Bahan Buatan

Kerajinan Sabun

Sabun merupakan bahan lunak buatan yang dihasilkan dari zat kimia tertentu. Permukaannya yang licin karena mengandung detergen dan juga lunak sehingga mudah untuk dibentuk menjadi kerajinan. Sabun dapat diolah dengan dua cara, yaitu dengan diukir dan diparut hingga menjadi bubuk lalu dibuat adonan baru seperti membuat plastisin. Ada pula yang dibuat dengan cara dicetak saat sabun masih dalam adonan cair.

(1) Bahan Pembuatan Kerajinan Sabun 
Bahan yang digunakan untuk pembuatan kerajinan sabun adalah sabun batangan. Selain itu dapat pula sabun olahan bentuk cair dan siap dicetak.

(2) Alat Pembuatan Kerajinan Sabun
Alat yang digunakan untuk kerajinan sabun teknik ukir adalah butsir, jarum/kawat, pensil, spidol, dan cetakan silikon.

(3) Produk Kerajinan Sabun
Produk kerajinan dari sabun semakinbanyak diminati orang. Hal ini terbukti bahwa sabun tidak hanya sekadar sebagai bahan untuk mandi, melainkan dapat berfungsi sebagai pengharum atau penghias ruang.

(4) Proses Pembuatan Kerajinan Sabun
Pembuatan kerajinan sabun kali ini ditampilkan teknik ukir atau cukil. Jika tidak ada cetakan dilakuka. dengan cara diukir, sedangkan jika tersedia cetakan dapat dibuat dengan teknik cor.

Sumber: buku paket prakarya semester 1_kelas 8

Komentar

  1. DEWAPK^^ agen judi terpercaya, ayo segera bergabungan dengan kami
    dicoba keberuntungan kalian bersama kami dengan memenangkan uang jutaan rupiah
    ditunggu apa lagi segera buka link kami ya :) :) :* :*

    BalasHapus
  2. DEWAPK^^ agen judi terpercaya, ayo segera bergabungan dengan kami
    dicoba keberuntungan kalian bersama kami dengan memenangkan uang jutaan rupiah
    ditunggu apa lagi segera buka link kami ya :) :)

    BalasHapus

Posting Komentar